Penyebab asam lambung naik bisa di sebabkan oleh beberapa makan yaitu sebagai berikut :
1. Mentega
makanan berbagai jenis kue memang menyenangkan tapi bagi yang memiliki penyakit maag atau memilii asam lambung yang tinggi sebaiaknya berhati-hati. Berbagai jenis kue yang diolah dengan mentega bisa menyebabkan asam lambung . Mentega akan masuk kedalam saluran pencernaan sebagai minyak.
2. Spageti
Spageti merupakan sakah satu jenis mie atau pasta, hidangan yang berasal dari dari italia. Spageti terbuat dari gandum yang memang mengandung kalori tidak terlalu tinggi. Spageti sebenarnya bisa membuat perut menjadi lebih kenyang. Tapi spageti juga bisa membuat perut menerima tekanan yang lebih besar karena bisa bertahan lebih lama untuk kenyang.
3. Nanas
Nanas mengandung banyak air dan rasa yang sangat manis. Tapi sayangnya nanas bisa menyebabkan prosuksi asam lambung yang sangat tinggi. Hal ini disebabkan karena nanas mengandung banyak asam sitrat alami yang bisa memancing lambung untuk menghasilkan asam yang tinggi.
4. Kopi
Kopi juga menjadi minuman yang membantu produksi asam lambung menjadi sangat tinggi. Bahaya minum kopi mengandung kafein yang bisa menyebabkan lambung menjadi sangat sensitif.
5. Makaroni
Hidangan makaroni yang dimasak menjadi berbagai jenis makanan justru bisa menyebabkan asam lambung yang tinggi. Makaroni terbuat dari gandum dan mengandung karbohidrat lembut yang sangat tinggi.
6. Semua minuman bersoda
Semua jenis minuman berkarbonasi atau bersoda bisa menyebabkan penyakit maag dan asam lambung memburuk. Bahaya minum an bersoda ini bisa memberikan efek tekanan yang cukup berat untuk perut.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to "Makanan Penyebab Asam Lambung Naik"
Posting Komentar